PELABUHAN PAOTERE

Sunday, January 17, 2016


PELABUHAN PAOTERE


pelabuhan paotere
       Pelabuhan paotere adalah sebuah pelabuhan yang terletak di kecamatan Ujung Tanah, makassar, sulawesi selatan. pelabuhan paotere berjarak 5km dari pusat kota makassar dan membutuhkan waktu tempuh (30 menti), pelabuhan rakyat ini adalah salah satu warisan tempo doeloe yang masih bertahan dan meruoakan bukti peninggalan kerajaan gowa-tallo sejak abad ke-14 sewaktu sekitar 200 armada perahu phinisi ke malaka.

pelabuhan paotere sekarang ini masih dipakai sebagai pelabuhan perahu-perahu rakyat seperti phinisi dan lambo dan juga menjadi pusat niaga nelayan, di mana kita dapat melihat sepanjang jalan di pelabuhan berjejer toko-toko yang menjual berbagai macam jenis ikan kering, perlengkapan nelayan, serta restoran seafood.

selain itu pelabuhan paotere sekarang ini sering di gunakan para fotographer untuk di jadiakan tempat vaforit hunting/pengambilan gambar dan juga pelabuhan paotere di jadikan warga lokal maupun turis asing tempat untuk menyaksikan matahari terbenam ataupun di jadikan tempat wisata sejarah.

0 comments:

Post a Comment

Translate

Asli Bugis Makassar. Powered by Blogger.